Sabtu, 09 Juni 2012

Software Bel Sekolah


Teng ! Teng ! Teng ! Suara Bel Sekolah berbunyi, Murid-murid mulai masuk kekelas mereka masing-masing, Itu Cerita Bel Sekolah jaman dahulu. Tentu anda masih ingat suara dentangan Bel Sekolah waktu anda masih berada di bangku sekolah Dasar (SD), SMP dan SMA ketika jam menunjukan pukul 7.00. Seiring berjalannya waktu serta kemajuan teknologi bel sekolah sekarang sudah mulai lebih maju. Diawali dengan perubahan menggunakan perangkat elektronika yang menggunakan transistor hingga menggunakan Integrated Circuit (IC) guna menggantikan Bel Sekolah berupa Lonceng atau besi tua.  

Sekarang Bel Sekolah makin Canggih lagi dengan pemanfaatan Komputer serta Program dalam bentuk Software. Dengan menggunakan rangkaian elektronika penggunaan bel sekolah masih menggunakan peran serta manusia untuk mengoperasikannya atau bisa dibilang masih manual. Semenjak bisa di kembangkan dengan menggunakan Software (ter-komputerisasi), Bel Sekolahsekarang ini bisa di buat automatis dan di Setting sesuai dengan waktu yang telah di tentukan. Penggunaan Suara yang lebih variatif bisa di sertakan dalam memilih bunyi yang akan di keluarkan, Sehingga suara yang dikeluarkan tidak monoton. 




Dalam artikel ini saya ingin membagikan sebuah software (program) yang telah dibuat oleh teman saya YayaNnz untuk Sekolah anda secara Gratis. Program Bel Sekolah ini sangat mudah untuk digunakan. Anda bisa menyetting Waktu, Jenis Suara (midi/mp3) secara mudah. Apabila Program ini di jalankan secara automatis akan berbunyi pada saat waktu yang telah kita tentukan. Kemungkinan untuk lupa dalam membunyikan Bel Sekolah bisa dikatakan tidak ada karena program ini berjalan secara automatis.

 Pembuat Program berharap, Program yang dibuatnya bisa bermanfat untuk perkembangan teknologi dan Sekolah di seluruh indonesia bahkan dunia (amien).

Download Bel Sekolah Software - file size 14.14 Mb .

Password Setting : DARUNNAJAH
Info : Program ini tidak perlu di install. Extrak File Exe (automatis) dan letakkan di drive C:/ atau terserah anda menyimpannya (jika tidak di C:/ maka setting dahulu letak Audio pengisi suaranya)

Semoga Bel Sekolah Software Gratis download  ini bermanfaat untuk anda. Anda juga bisa membagikan software ini ke Teman, Guru, atau Orang lain tanpa di pungut biaya.

0 komentar:

Posting Komentar


Terimakasih sudah berkunjung, silahkah tinggalkan komentar anda, tapi sebelum berkomentar silahkan baca dulu peraturannya :

1. Berkomentarlah menggunakan bahasa yang sopan

2. Dilarang mencantumkan komentar yang berisi SARA atau bersifat provokatif

3. Dilarang mencantumkan LINK di dalam isi komentar kecuali di halaman "Tukar Link"

4. Jangan meninggalkan komentar SPAMM,

5. Berkomentarlah sesuai tema artikel

6. Akun anonymous hanya untuk anda yang belum punya
blog,

7.Jika anda melanggar peraturan diatas, maka dengan
terpaksa saya akan langsung menghapus komentar anda.

Terimakasih.

Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Web Hosting Bluehost